Cara mengganti password root dan toor pada backtrack sama dengan mengganti password pada linux lainnya seperti ubuntu,
password yang standar adalah : root
pada artikel kali ini akan membahas bagaimana mengganti password pada linux backtrack, kenapa harus BackTrack ?
karena OS yang saya gunakan BackTrack, namun dapat juga diterapkan pada OS Linux lainnya kog :)
Ikuti langkah berikut :
1. Buka terminal CTRL+ALT+T lalu masukkan perintah
root@bt:~# sudo passwd
2. Dengan perintah di atas kita akan diminta mengisikan password baru sebanyak dua kali
Enter new UNIX password: ISIKAN PASSWORD BARU DISINI (ENTER)
Retype new UNIX password: ULANGI PASSWORD BARU DISINI (ENTER)
3. Selesai
Sekian semoga bermanfaat :)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment